Teknologi RFID Untuk Kemudahan Aktivitas

Posted on Jul 01, 2021

Radio Frequency Identification (RFID) adalah sistem identifikasi tanpa kabel yang memungkinkan pengambilan data melalui gelombang elektromagnetik. RFID menggunakan sistem identifikasi dengan gelombang radio.


Radio Frequency Identification atau lebih dikenal dengan(RFID) adalah sistem identifikasi tanpa kabel yang memungkinkan pengambilan data melalui gelombang elektromagnetik. RFID menggunakan sistem identifikasi dengan gelombang radio. Untuk itu minimal dibutuhkan dua buah perangkat, yaitu yang disebut TAG dan READER. Saat pemindaian data, READER membaca sinyal yang diberikan oleh RFID TAG. Penerapan akses kontrol berteknologi RFID yang ditanam pada kartu, dewasa ini memiliki tren tersendiri. Terbukti dengan banyaknya penggunaan baik di instansi pendidikan dan perhotelan menjadikan tenologi ini diminati oleh semua pihak karena kemudahannya dalam pengoperasian dan perawatan.

acfb

Read Next

Konsep Smarthome dan Teknologi di Baliknya
Sep 26, 2023
Smart Home merupakan sistem rumah pintar yang memanfaatkan beragam perangkat teknologi dan sistem otomatisasi yang berkolaborasi, berbagi data....
Jenis CCTV Rumah Terbaik, Perhatikan Karakteristiknya!
Sep 25, 2023
Pada dasarnya CCTV rumah tidak berbeda dari CCTV yang digunakan pada area bisnis, perkantoran dan produksi. Perbedaannya hanya terletak pada skala....
Annunciator adalah Panel Monitoring Alarm
Sep 22, 2023
Fire alarm annunciator adalah suatu control panel fire alarm system yang dirancang untuk memantau dan memberikan informasi visual dan/atau auditori tentang....
Mengapa MCFA Vital dalam Fire Alarm System?
Sep 21, 2023
MCFA (Master Control Fire Alarm) adalah komponen sentral dari fire alarm system dengan tugas untuk mengontrol, mengawasi dan mengintegrasikan seluruh....
Jenis Smoke Detector dalam Sistem Alarm Gedung
Sep 20, 2023
Smoke detector atau detektor asap merupakan perangkat yang dirancang untuk mendeteksi adanya partikel asap dalam sistem proteksi kebakaran. Ketika ada asap...
Sistem CCTV Gedung: Sistem, Jenis, dan Rekomendasinya
Jul 21, 2023
Artikel ini akan mengurai secara singkat sistem CCTV gedung yang direkomendasikan bagi perusahaan maupun individu untuk memantau gedung, bangunan dan hunian.